Monday, April 23, 2012

SIMBOL-SIMBOL LISTRIK


Simbol yang digunakan untuk menyajikan komponen listrik dan elektronika industri dapat dipertimbangkan dari bentuk tulisan cepat (shorthand). Penggunaan simbol-simbol tersebut cenderung membuat membuat diagram rangkaian lebih sederhana, lebih mudah dibaca dan di mengerti.
Pada sistem pengendali-industri simbol dan garis yang tersambung menunjukkan bagaimana bagian-bagian dari rangkaian terhubung satu dengan yang lain. Sayangnya tidak semua simbol listrik dan elektronika terstandar. Anda akan menemukan simbol yang agak berbeda yang digunakan oleh pabrik yang berbeda. Kadang-kadang simbol juga kelihatan tak berarti apa-apa. Seperti sesuatu yang riil, sehingga kita harus mempelajari apa arti simbol itu. Tabel di bawah ini bisa memberikan daftar singkat yang umum digunakan di industri sekarang ini





No comments:

Post a Comment